Tugas Layanan Jaringan SMTP&FTP

Pada hari ini saya akan mendemokan cara menggunakan fasilitas SMTP dan FTP pada Cisco Packet Tracer. Untuk gambaran topologi secara keseluruhan seperti pada gambar dibawah.

ALL

Pertama-tama saya akan membuat topologi A terlebih dahulu. Seperti pada gambar, untuk membuat topologi A kita membutuhkan 1 buah Switch, 4 Server dan 2 buah PC. Pada topologi A saya memberi IP 192.168.1.1 yang akan menjadi IP Router nantinya.

KONFIGURASI ROUTER

Pada Router kita hanya mengkonfigurasi dengan menambahkan alamat IP saja kemudian pastikan kabel koneksi sudah dalam keadaan ON.

router

 

KONFIGURASI SERVER DNS

Pada Server DNS saya memberi IP 192.168.1.2.

dns

Setelah pengisian IP, kita masuk ke konfigurasi fitur DNS-nya. Untuk pengisiannya bisa dilihat pada gambar dibawah.

dns2

 

Setelah semua konfigurasi terisi dengan benar, aktifkan fitus DNS-nya dengan klik tombol ON.

KONFIGURASI SERVER DHCP

Pada Server DHCP, saya mengisi IP 192.168.1.3.

dhcp

Setelah pengisian IP Address, kita beralih ke konfigurasi DHCP. Untuk pengisiannya bisa dilihat pada gambar dibawah.

dhcp2

KONFIGURASI SMTP

Pada Server SMTP, IP Address saya isi 192.168.1.4.

smtp

 

Setelah pengisian IP Address, konfigurasi SMTP-nya, pengisiannya seperti gambar dibawah.

smtp2

 

KONFIGURASI SERVER FTP

Pada Server FTP saya memberikann IP 192.168.1.5.

ftp

 

Setelah pengisian IP, kita akan mengkonfigurasi FTP-nya. Saya membuat 2 akun FTP yaitu admin dan Client dimana akun Admin dapat semua Privilege dan client hanya Read dan List.

ftp2

 

KONFIGURASI CLIENT

Pada kedua PC kita akan mencoba DHCP yang sudah kita konfigurasi tadi.

pc1-2

 

Setelah kita mendapat IP dari DHCP, kita konfigurasi Email untuk berkomunikasi nantinya. Pengisiannya seperti gambar dibawah.

pc1-3

Jika sudah diisi, klik Save.

Pada PC 2 tahap-tahapnya sama seperti PC 1, pengisian konfigurasi Email kita sesuaikan dengan akun yang sudah dibuat sebelumnya pada Server SMTP.

Setelah kedua PC terkonfigurasi kita akan mencoba komunikasi dengan Email.

pc1-pc2

Diatas gambar dari PC 1 yang akan berkomunikasi dengan PC 2

bener

 

Email sudah diterima pada PC 2

Setelah pengetesan SMTP berhasil kita lanjt mengetes FTP cara dengan menggunakan Command Prompt pada client, untuk perintahnya sudah ada pada gambar. Pada gambar saya menggunakan akun Admin.

ftp tes pc1

Topologi A sudah selesai, sekarang kita buat Topologi B dengan cara meng-copy topologi dan paste, sehingga menjadi seperti pada gambar dibawah.

3

 

Pada topologi B saya menggunakan IP 192.168.2.1 sehingga semua Server kita ganti IP-nya dengan angka 2 pada oktet ketiga. Contohnya pada Server DNS IP-nya menjadi 192.168.2.2.

dns2-1

 

Sekarang kita mencoba mengirim Email antar topologi dan penggunaan FTP di topologi B.

bener2

 

saya mencoba mengirim Email dari PC 4 ke PC 1

bener3

 

pengiriman Email berhasil.

Sekarang kita mencoba FTP

ftp tes pc3

 

Pengetesan FTP dari PC 3 berhasil.

 

SEKIAN DEMO DARI SAYA

MOHON MAAF APABILA BANYAK KESALAHAN.

 

Link Tutorial Youtube: https://youtu.be/hWsczz0uurcsc

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *